Category Archives: berita hari ini

1 Hal Ini Disebut Masalah Utama MU, Bukan Minim Gol atau Banyak Bobol

Menurut seorang mantan bomber Premier League, Manchester United punya sebuah masalah utama yang menjadi prioritas untuk segera dicarikan solusi. Dan, walaupun saat ini Man United mendapat banyak sorotan secara ofensif dan defensif, bukan kedua aspek itu yang disebut sebagai masalah utama skuad Ruben Amorim. “Menurutku, (aspek) kapten dan kepemimpinan adalah masalah utama yang harus segera

Read More

Gempa M 4,6 Terjadi di Sukabumi

Gempa bumi dengan kekuatan magnitudo (M) 4,6 terjadi di Kota Sukabumi, Jawa Barat. Gempa ada pada kedalaman 10 kilometer. “(Gempa) 133 km tenggara Kota Sukabumi-Jabar,” tulis BMKG melalui akun X-nya, Senin (27/1/2025). Gempa terjadi pada pukul 07.29 WIB. Gempa ada pada titik koordinat 8,12 lintang selatan dan 107,01 bujur timur. “Informasi ini mengutamakan kecepatan, sehingga

Read More